27/01/2025
Corn snake/ular jagung (Pantherophis guttatus)
Adalah ular yang berasal dari benua Amerika bagian utara. Ular ini sangat cocok untuk pemula. Selain karakter alaminya yang jinak, ular ini sangat mudah dalam perawatannya, karena ia tidak mudah stress. Jadi aman untuk peliharaan di rumah. Cantik banget kan warnanya?